10 Desember 2008

INTI DARI SEBUAH PERJUANGAN


Perjuangan identik dengan pengorbanan.Kita kembali melihat sejarah Para Sahabat Nabi,Perjuangan Mereka mepertahankan Agama Allah ini,mereka bayar dengan harus berhadap-hadapan dengan sanak keluarga yang masih memeluk agama nasrani dengan pengorbanan nyawa dan putusnya tali persaudaaan.itu semua mereka pahami bahwa konsekuensi membela agama ALLAH ini adalah dengan mengobankan segala sesuatu yang mereka miliki.kita lihat pengorbanan yang paling besar yang diberikan oleh Saiyidina Abu Bakar kepada Rasulullah SAW ialah apabila sanggup bersama-sama dengan sahabatnya sewaktu berhijrah ke Madinah.Penghijrahan Rasulullah SAW ke Madinah bukanlah satu perjalanan yang selamat kerana orang-orang Quraisy sentiasa memusuhi dan ingin membunuh baginda. Sewaktu dalam perjalanan dari Makkah ke Madinah, Saiyidina Abu Bakar sentiasa berada di hadapan dan di belakang Rasulullah SAW. Apabila baginda bertanya akan hal itu, Saidina Abu Bakar menjawab: “Aku berjalan di hadapan untuk memilih jalan yang baik dan selamat sementara aku berjalan di belakangmu untuk menjaga keselamatanmu dari serangan musuh yang mengejarmu.”Sebagai kesimpulan, marilah kita perhatikan nasihat Abu Sulaiman tentang pentingnya memilih sahabat seperti yang dianjurkan oleh Islam. Katanya:

Janganlah sesekali engkau bersahabat melainkan salah satu daripada 2 orang ini:

Pertama, orang yang dapat engkau ajak bersahabat dalam urusan duniamu dengan jujur.

Kedua, orang yang dijadikan sahabat itu dapat menambahkan kemanfaatan duniamu untuk urusan akhiratmu.

Jika engkau bersahabat selain daripada 2 orang ini, pastinya engkau memiliki kebodohan yang luar biasa besarnya.”

Sedangkan Kita hari ini,apa yang telah kita korbankan??menjadi petanyaan bagi kita semua,pernahkah kita luangkan waktu kita dijalan dakwah ini??pernahkah kita mengeluakan sepeser uang recehan kita dijalan dakwah ini??Pernahkah kita korbankan tenaga bahkan darah kita dijalan dakwah ini??.Pertanyaan-Pertanyaan ini biarlah menjadi instrospeksi diri bagi kita semua,menjadi loncatan bagi kita untuk berjuang dijalan dakwah ini..Tidak ada kata Telat sebelum ajal menjemput kita.Perjuangan yang kuat berasal dari niat yang ikhlas..(Jenderal 05)

2 komentar:

  1. perjuangan/jihad adlah simbol dari pemuda islam yg tangguh..sepakat ???
    "kamilah penolong-peolong (agama)Allah dan Saksikanlah,bahwa kami adalah orang2 muslim.klo tdk salah surah al imran(ana lupa)astgfirullah

    BalasHapus
  2. Maju terus kawan2 LDM Ramsis UNHAS. Kami bangga atas kemajuan pelanjut2 MKN.

    BalasHapus

..Beruntunglah orang-orang yang mendapatkan hidayah dari ALLAH untuk memperjuangkan Dakwah Ini,Bermanfaatlah bagi Orang lain..